sudah lama tidak posting lagi rasanya seperti ada yang hilang.........
baik disini saya akan mencoba sharing cara mengatasi masalah flashdisk yang yang terserang virus shorcut, tentu saja hal ini sangat menyebalkan bukan? pada saat teman-teman sedang menggunakan flashdisk dan sangat penting flashdisk tersebut tiba -tiba data jadi icon shortcut semua dan tentunya hal ini membuat panik. tetapi jangan panik teman. langsung saja ke cara mengatasi flashdisk yang terserang virus shortcut
Cara menampilkan file yang disembunyikan oleh virus shortcut lewat CMD
1. masuk ke cmd dengan menekan tombol windows dikeyboard bersamaan dengan R.
2. tampil tampilan cmd kemudian tekan enter. Ketikan attrib -s -h -r /s /d tekan Enter sekali lagi
seperti gambar dibawah ini.
tetapi ada cara yang lebih simpel lagi ikutin cara dibawah ini
Menampilkan folder yang terkena shorcut.
1. Masuk kedalam windows explorer. untuk mempercepat tekan windows dan huruf "E" secara bersamaan.
2. Setelah itu, lakukan pengaturan file and folders didalam folder options. Langkah ini bisa sobat lakukan dengan masuk kedalam menu tools, atau dengan cara menekan tombol alt bersamaan dengan huruf “T“. Setelah itu plih folder options.
3. Setelah window folder options terbuka, pilih tab view dan lakukan pengaturan seperti gambar dibawah ini.
Kemudian Tekan enter dah deh selesai...... selamat mencoba semoga berhasil...
Read More
baik disini saya akan mencoba sharing cara mengatasi masalah flashdisk yang yang terserang virus shorcut, tentu saja hal ini sangat menyebalkan bukan? pada saat teman-teman sedang menggunakan flashdisk dan sangat penting flashdisk tersebut tiba -tiba data jadi icon shortcut semua dan tentunya hal ini membuat panik. tetapi jangan panik teman. langsung saja ke cara mengatasi flashdisk yang terserang virus shortcut
Cara menampilkan file yang disembunyikan oleh virus shortcut lewat CMD
1. masuk ke cmd dengan menekan tombol windows dikeyboard bersamaan dengan R.
2. tampil tampilan cmd kemudian tekan enter. Ketikan attrib -s -h -r /s /d tekan Enter sekali lagi
seperti gambar dibawah ini.
tetapi ada cara yang lebih simpel lagi ikutin cara dibawah ini
Menampilkan folder yang terkena shorcut.
1. Masuk kedalam windows explorer. untuk mempercepat tekan windows dan huruf "E" secara bersamaan.
2. Setelah itu, lakukan pengaturan file and folders didalam folder options. Langkah ini bisa sobat lakukan dengan masuk kedalam menu tools, atau dengan cara menekan tombol alt bersamaan dengan huruf “T“. Setelah itu plih folder options.
3. Setelah window folder options terbuka, pilih tab view dan lakukan pengaturan seperti gambar dibawah ini.
Kemudian Tekan enter dah deh selesai...... selamat mencoba semoga berhasil...